Laman

Rabu, 02 Agustus 2017

Samsung Galaxy GC200

Samsung Galaxy Camera 2 GC200 merupakan smartphone android dari samsung yang mengoptimalkan fitur fotografi. Ia tampil dengan desain menyerupai kamer pocket digital, sehingga Samsung Galaxy Camera 2 GC200 lebih terkesan sebagai kamera digital yang ditambahi fitur smartphone. 

Perangkat android yang diperkenalkan pada bulan Januari 2013 ini, memiliki kamera dengan kekuatan 16,3 mp dengan resolusi maksimum 4608 x 3456 piksel, dibebakli engan kemampuan 21 x optical zom, dengan autofokus dan lampu flash xenon, mampu melakukan perekaman video HD pada 1080p@30fps, 512p@120fps. 



Samsung Galaxy GC200
Jaringan seluler yang Telah mendukung 4G LTE dan 3G HSDPA yang menawarkan akses internet cepat di wilayah 4G dan 3G
Ukuran layar yang luas yaitu 4,8 inci, sehingga pengguna bisa menavigasi layar dengan nyaman.


Layar yang digunakan adalah layar sentuh kapasitif Super CLear LCD yang menampilkan gambar tajam.
Layar memiliki resolusi yang cukup tinggi untuk bentang layar 4,8 inci yaitu 720 x 1280 piksel dengan ketajaman layar 306 ppi.


Layar dilapisi dengan corning gorilla glass 2 yang mampu memberikan perlindungan dari goresan yang tidak diinginkan.
disediakan penyimpanan eksternal jenis microSD, dengan ini pengguna bisa menambah kapasitas simpan hingga 32 GB


Telah mengusung sistem operasi terbaru yaitu android jelly bean versi 4.3
Bagian dapur pacu mengusung prosesor dengan empat inti atau quad core dengan kecepatan masing-masing 1,6 Ghz, yang mampu menawarkan kinerja yang sangat responsif.


Prosesor didukung kapasitas ram yang lega yaitu 2 GB, sehingga memungkinkan aktifitas multitasking yang nyaman ketika menjalankan banyak aplikasi secara bersamaan, mengusung nama galaxy camera, pastinya smartphone ini menyuguhkan sesuatu yang spesifikasi di bagian fotografinya. 


Galaxy camera menggunakan kamera berkekuatan 16.3 MP, dengan resolusi maksimum 4608 x 3456 pixels, dilengapi dengan autofocus, pop-up Xenon flash, 21x optical zoom, optical image stabilization, AF light, 1/2.3inches sensor size, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, sertia mampu melakukan perekaman video pada 1080p@30fps, dan juga 512p@120fps.
Adanya fitur GPS yang mendukung A-GPS dan GLONASS sehingga pengguna bisa mengetahui titik lokasinya dengan tepat dan akurat saat melakukan pemetaan atau navigasi.


adanya fitur wifi yang bisa digunakan untuk mengakses internet via wifi dan berbagi koneksi internet dengan perangkat lain yang memiliki wifi
adanya fitur bluetooth versi 4.0 yang mampu mentransfer data lebih cepat dengan konsumsi daya yang rendah.


Mendukung fitur NFC yang bisa digunakan untuk melakukan pembayaran secara elektronik.


Harga Kamera Samsung Galaxy GC200 saat ini adalah Rp. 3.600.000,-   atau Anda bisa cek harganya DISINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar